Puisi tentang Ibu || Love Ibu

Tidak usah pergi jauh
Untuk mencari Surga, Kekuatan, Cinta, juga Rindu
.
Karena surga itu ada di rumah,
Sumber kekuatan itu ada di rumah,
Cinta yang tulus itu juga ada di rumah,
Begitu juga dengan rindu
.
Ialah IBU ?

.

Cipt : Ahmad Zubeir Rangkuti

Leave a Comment